MPPL - Manajemen Waktu

Manajemen Waktu Sistem Informasi Akademik

Durasi pengerjaan Sistem Informasi Akademik adalah 7 bulan. Proses pengerjaan dimulai pada tanggal 23 April 2019 hingga 23 November 2019.
Aktivitas yang dilakukan :
  1. Tahap Perencanaan
    • Perumusan batasan sistem
    • Perumusan awal kebutuhan sistem
    • Perumusan arsitektur sistem
  2. Tahap Analisis
    • Elisitasi kebutuhan
    • Analisis kebutuhan
    • Prioritisasi kebutuhan
    • Verifikasi kebutuhan
    • Pembuatan laporan pendahuluan
  3. Tahap Desain
    • Desain arsitektur
    • Desain database
    • Desain interface
    • Desain program
    • Desain sekuritas
    • Pembuatan laporan progres
  4. Tahap Implementasi
    • Implementasi database
    • Implementasi back-end
    • Implementasi front-end
    • Integrasi modul
  5. Tahap Percobaan
    • Uji coba fungsionalitas sistem
    • Uji coba integritas sistem
    • Pembuatan dokumentasi
  6. Tahap Pelatihan
    • Instalasi dan konfigurasi sistem
    • Pelatihan bagi pengguna
    • Pembuatan laporan akhir
Link

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Tugas 2 MPPL D - Operasi Proyek

Tugas 1 MPPL D 2019